Thursday, May 7, 2015

Review Pengusaha Krecek Rambak

Krecek Rambak alias Rambak adalah camilan kerupuk yang biasa dihidangkan sebagai pelengkap bersama makanan utama, serta teman pengisi jajanan di ruang tamu. Kerupuk Rambak yang merupakan bahan jadi dari Krecek Rambak, memiliki rasa gurih dan bertekstur renyah.

Krecek Rambak terbuat dari kulit sapi berkualitas. Sebelum kulit sapi yang akan dibuat rambak, terlebih dahulu dibersihkan dari lemak-lemak yang menempel. Setelah bersih dari lemak-lemak yang menempel, kulit sapi bisa diproses untuk menjadi Krecek Rambak. Setelah itu kulit bisa dipotong sesuai ukuran dan disortir menurut standarisasi kualitas produk yang baik.

Krecek Rambak

Krupuk Rambak kulit sapi memiliki kandungan gizi yang sangat baik untuk tubuh kita. Baik dari yang muda bahkan sampai yang tua.

Krupuk / krecek rambak kulit sapi merupakan salah satu produk hasil olahan kulit sapi. Dengan rasa kerupuk rambak yang khas dan bergizi tinggi, tak jarang krupuk rambak biasa disajikan dalam hidangan sehari-hari, baik sebagai lauk maupun makanan ringan. Krupuk / Krecek Rambak kulit sapi juga sering digunakan oleh sebagian besar orang sebagai bingkisan / parcel dalam acara-acara tertentu. jadi kenapa tidak menggunakan krupuk / Krecek Rambak kulit sapi sebagai makanan ringan anda sehari-hari atau sebagai bingkisan / parcel untuk keluarga / kerabat anda. Kami menyediakannya dalam bentuk Krecek Rambak kulit sapi kemasan 1 kg dan masing-masing memiliki kriteria dan kualitas berbeda.

Salam, Owner (Direktur Utama)
Agus Candra Kurniawan

Review Pengusaha Krecek Rambak Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Agus Candra Kurniawan