Tuesday, February 15, 2011

Hadits Tentang Ashobiyah

Hadits Tentang Ashobiyah - Ashobiyah merupakan suatu hal yang merasa dirinya paling benar dan orang lain salah. Berikut ini hadits tentang ashobiyah.

ليس منا من دعا إلى عصبية ، وليس منا من قاتل على عصبية ، وليس منا من مات على عصبية

Latin : “Laisa minnaa man da’aa ilaa ‘ashobiyyatin, walaisa minnaa man qootala ‘alaa ‘ashobiyyatin.walaisa minnaa man maata ‘alaa ‘ashobiyyatin.”

Artinya : Bukan termasuk golongan kami, siapa saja yang mengajak kepada ashobiyah (fanatik golongan, suku, bangsa, kelompok dsb, pokoknya selain fanatik Islam). Dan bukan termasuk golongan kami, siapa saja yang berperang atas dasar ashobiyah. Dan tidak termasuk golongan kami pula, siapa saja yang mati atas dasar ashobiyah

Hadits Tentang Ashobiyah Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Agus Candra Kurniawan